Bola.net - - Kapten Juventus, Gianluigi Buffon buka suara mengenai hasil undian 8 besar Liga Champions. Buffon tidak gentar dengan hasil yang didapat timnya, dan ia menyebut tim yang paling bedeterminasilah yang akan keluar sebagai pemenang.
Juventus mendapatkan undian yang sulit di babak 8 besar Liga Champions mendatang. Mereka dijadwalkan akan bertemu dengan sang juara bertahan, Real Madrid untuk memperebutkan satu tiket ke semi final.
Juventus sendiri tidak asing dengan wakil Spanyol tersebut. Pasalnya di final Liga Champions musim lalu, mereka harus menerima kekalahan menyakitkan saat dibekuk El Real dengan skor 4-1 di Cardiff.

Dengan partai reuni ini, Buffon mengaku siap untuk menghadapi Real Madrid di babak 8 besar nanti. "Terkadang kami memenangkan pertandingan dan terkadang kami kalah," buka Buffon pada akun twitter pribadinya.
"Sebenarnya, ketika anda kalah dari sebuah tim yang berisikan pemain-pemain juara, maka anda tidak akan mendapati rasa sesal dan frustasi yang biasanya muncul setelah anda menelan kekalahan."
"Saya harap mereka [Real Madrid] juga merasakan hal yang sama. Tim dengan determinasi yang paling kuatlah yang akan menang." tandasnya.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Buffon: Determinasi Yang Tentukan Akhirnya!
Liga Champions 17 Maret 2018, 16:28
-
Madrid Jumpa Juventus, Vazquez: Undian Yang Sulit
Liga Champions 17 Maret 2018, 16:11
-
Allegri Belum Mau Pikirkan Real Madrid
Liga Champions 17 Maret 2018, 14:31
-
Lawan SPAL, Allegri Pastikan Dua Pemain Ini Starter
Liga Italia 17 Maret 2018, 14:19
-
Butragueno: Laga Madrid vs Juve akan Atraktif
Liga Champions 17 Maret 2018, 11:16
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR