Bola.net - - Pemain bertahan Real Madrid, Dani Carvajal mengatakan bahwa timnya memiliki modal bagus melawan Napoli. Namun dia juga ingatkan bahwa leg kedua akan menjadi pertandingan yang berbeda dan berbahaya.
Los Blancos memang memiliki modal berharga berkat kemenangan 3-1 di leg pertama babak 16 besar Liga Champions. Kemenangan itu membuat mereka hanya butuh minimal seri untuk melaju ke perempat final saat giliran bertandang ke San Paolo.
"Leg pertama adalah hasil yang baik, tapi kami tahu laga kedua akan sangat sulit. Ini tentu saja bagus untuk bermain di atmosfer seperti ini, tapi sepakbola adalah 11 vs 11 dan pada akhirnya kami berharap kami akan melakukan yang lebih baik dari Napoli," terangnya.
Sadar bahwa timnya akan menghadapi lawan yang merepotkan, Carvajal pun berharap Los Blancos untuk fokus dan konsentrasi serta bersatu. Terutama untuk meredam kecepatan para pemain Partenopei.
"Mereka menciptakan situasi berbahaya di leg pertama, dan mereka memiliki kecepatan, mereka menekan tinggi dan kami harus bermain bersama untuk menutup kesenjangan,'" sambungnya.
"Bila anda melihat statistik, kami semua berlari begitu banyak dan ini sebuah pekerjaan yang kami semua harus berbagi," tandasnya.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Lewatkan Latihan di San Paolo
Liga Champions 7 Maret 2017, 17:12
-
Bale: Zidane Tak Gampang Marah
Liga Spanyol 7 Maret 2017, 15:05
-
Hamsik: Suporter Napoli Akan Terdengar Hingga Turin
Liga Champions 7 Maret 2017, 13:40
-
Atasi Madrid, Napoli Butuh Pertahanan Sempurna
Liga Champions 7 Maret 2017, 13:32
-
Carvajal: Reina Bilang Madrid Akan Menderita di San Paolo
Liga Champions 7 Maret 2017, 13:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR