Rooney sebelumnya mengalami paceklik gol bersama Manchester United. Ia tampil selama 878 menit bagi United tanpa bisa mencetak satu gol sekalipun.
Namun pada akhirnya ia bisa memecah kebuntuan gol itu kala United bertandang ke Jan Breydel Stadium untuk melakoni laga leg kedua play off Liga Champions kontra Club Brugge. Tak hanya satu, Rooney bahkan mencetak tiga gol sekaligus saat itu.
Herrera pun mengaku ikut senang Kaptennya itu berhasil mengatasi paceklik golnya.
"Wayna adalah Kapten kami, pemimpin kami, dan kami bahagia untuknya. Ketika ia mencetal gol, segalanya menjadi lebih mudah. Namun ia juga merupakan seorang pemain tim," seru Herrera pada MUTV.
"Ia selalu membantu timnya dan tak berpikir tentang dirinya sendiri," tegas pemain asal Spanyol tersebut. [initial]
Baca Juga:
- Hargreaves Sebut Calhanoglu Cocok Bermain di Liverpool
- Van Gaal: Pemain Sekelas Rooney Selalu Bisa Kembali
- 'Ronaldo Selalu Ingin Lebih Hebat dari yang Lain'
- MU Gagal Dapat Pedro, Gaitan Terancam Lepas
- Ferdinand: De Gea Harus Segera Dimainkan
- Ferdinand Minta MU Hati-hati Soal De Gea
- Ronaldo Ternyata Jadi Anak Emas Sir Alex
- Fortune Ungkap Rahasia Akselerasi dan Trik CR7
- Rooney Tak Khawatir Disebut Mandul
- Herrera Ternyata Nyaris Ditarik Keluar Sebelum Cetak Gol
- Fans Barca Ramai-ramai Tolak Lamaran MU ke Neymar
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Drawing Fase Grup Liga Champions 2015-2016
Liga Champions 27 Agustus 2015, 23:43
-
Cetak Hattrick, Herrera Ikut Bahagia Untuk Rooney
Liga Champions 27 Agustus 2015, 22:48
-
Selamat! Gol Messi vs Bayern Terpilih Sebagai Gol Terbaik Versi UEFA
Liga Champions 27 Agustus 2015, 19:44
-
Godin Ambisi Bawa Atletico Juara Liga Champions
Liga Spanyol 27 Agustus 2015, 14:40
-
Skenario Grup Neraka di Drawing Liga Champions versi Bola.net
Editorial 27 Agustus 2015, 12:39
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR