Bola.net - - Pelatih , Antonio Conte, menyebut kekalahan timnya atas pada leg kedua 16 besar Liga Champions dengan skor 0-3 (1-1), Kamis (15/3) dini hari WIB, disebabkan oleh satu pemain Barcelona yang paling bersinar, yakni Lionel Messi.
Dikatakannya, pada kedua leg tersebut, Messi adalah pemain yang menjadi pembeda. Karenanya Conte sama sekali tidak menyesal karena hanya kalah dari pemain terbaik dunia.
"Pada kedua leg melawan Barcelona, Messi menjadi pembeda. Sebagaimana anda ketahui, kita membicarakan pemain terbaik dunia di sini," ungkap Conte dikutip dari situs resmi UEFA.
"Kita membicarakan soal pemain (Messi, Red) yang setiap musim mencetak 60 gol. Bukan hanya pemain top, tetapi pemain super-top. Dia membuat perbedaan, tetapi di saat yang sama kami sama sekali tidak menyesal."
Lebih lanjut Conte menyebut bahwa timnya juga sedikit tidak beruntung pada kedua leg. Sebab banyak peluang yang diciptakan Chelsea gagal dikonversi menjadi gol.
"Kami sedikit tidak beruntung pada kedua leg, tembakan kami membentur tiang gawang empat kali. Saat kami sedang menguasai pertandingan, mereka (Barcelona, Red) justru mencetak gol. Mereka sangat efektif pada pertandingan ini," imbuhnya.
"Kami mempunyai banyak peluang tetapi gagal memanfaatkannya dengan baik."
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Busquets Bisa Absen di Perempat Final Liga Champions
Liga Champions 15 Maret 2018, 23:02
-
Ibra Jarang Main, Ini Penyebabnya Menurut Mutu
Liga Inggris 15 Maret 2018, 21:24
-
Azpilicueta: Chelsea Dikalahkan Messi!
Liga Champions 15 Maret 2018, 20:39
-
Sering Loyo, Hazard Dapat Kritikan Pedas dari Keane
Liga Inggris 15 Maret 2018, 19:45
-
Alasan Conte Mainkan Giroud di Kadang Barca
Liga Champions 15 Maret 2018, 18:37
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR