Dipercaya klub asuhan Manuel Pellegrini tersebut akan mendapatkan denda senilai 50 juta poundsterling dan harus mengurangi jumlah skuat mereka di Liga Champions dari 25 menjadi 21 pemain saja.
Laporan menyebutkan bahwa City tengah berusaha keras untuk membuat sanksi tersebut menjadi seringan mungkin dan mereka punya waktu hingga akhir pekan ini, namun sejauh ini negosiasi dengan badan tertinggi sepakbola Eropa tersebut tidak berjalan dengan begitu baik, menurut laporan The Express.
Disebutkan bahwa PSG akan menghadapi sanksi yang sama, namun mereka sudah hampir menyelesaikan negosiasi untuk keringanan hukuman dengan UEFA, lain halnya dengan juara Premier League tahun 2012. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers: Liverpool Harus Terima Kekalahan
Liga Inggris 7 Mei 2014, 23:09
-
Neville: Aston Villa Bisa Beri Masalah Kepada Man City
Liga Inggris 7 Mei 2014, 18:10
-
Pellegrini: La Liga? Premier League Lebih 'Gila'
Liga Inggris 7 Mei 2014, 15:32
-
City Terus Usahakan Jalan Damai dengan UEFA
Liga Champions 7 Mei 2014, 15:25
-
Perbaiki Postur Skuat, Barca Incar Kompany dan Pogba
Liga Spanyol 7 Mei 2014, 14:24
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR