Sejauh ini, Chelsea telah menyatakan keinginannya untuk membawa pulang Courtois ke Stamford Bridge untuk menjadi kolega Petr Cech musim depan.
Namun berbicara kepada harian Spanyol, AS, kiper yang kini menjalani masa pinjaman di Atletico Madrid ini mengaku belum kepikiran dimana dia akan bermain musim depan.
"Saya tak ingin terburu-buru dan membuat keputusan buruk. Kami masih harus berpikir tentang itu. Ini sulit dengan banyaknya ketertarikan, ditambah ini bukan hanya waktu untuk berpikir tentang masa depan saya," ujarnya.
"Saya milik Chelsea, saya memiliki kontrak dan saya tak terburu-buru untuk membuat keputusan," tandasnya. (fdn/dzi)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Tak Bicara Pada Para Striker Chelsea
Liga Inggris 28 Februari 2014, 23:21
-
Lampard Ingatkan Chelsea Akan Bahaya Fulham
Liga Inggris 28 Februari 2014, 21:10
-
Lampard: Matic Rekrutan Hebat Chelsea
Liga Inggris 28 Februari 2014, 20:41
-
Courtois Enggan Terburu-buru Tentukan Masa Depan
Liga Champions 28 Februari 2014, 19:50
-
'Ini Musim Yang Tepat Liverpool Juara Premier League'
Liga Inggris 28 Februari 2014, 18:47
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR