Cristante, 19, secara mengejutkan dijual oleh Milan ke Benfica jelang penutupan bursa musim panas. Biaya transfernya ke Portugal disebut-sebut sekitar €6 juta.
"Cristante adalah pemain muda potensial. Semoga dia sukses dengan seragam Benfica. Dia harus beradaptasi dan bersaing dengan Andreas Samaris untuk satu tempat di skuat, tapi saya yakin dia dapat melakukannya," ujar Jorge Jesus seperti dilansir Football Italia.
"Apakah dia akan berharga €25 juta beberapa tahun lagi? Saya tak tahu, tapi saya pasti akan membantunya berkembang sebagai seorang pesepakbola," pungkasnya.
Oleh sang kontestan fase grup Liga Champions 2014/15, jebolan akademi Milan itu dikontrak sampai 30 Juni 2019 dan diberi seragam bernomor punggung 24. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barzagli: Juventus Tidak Selevel Dengan Klub Elit Eropa Lainnya
Liga Italia 5 September 2014, 23:33
-
Barzagli: Juve Ingin Tampil Lebih Baik di Liga Champions
Liga Champions 5 September 2014, 23:21
-
Lampard Masuk Skuat Liga Champions Man City
Liga Champions 5 September 2014, 22:43
-
Kontrak 4 Juta Euro Per Musim Untuk Verratti
Liga Eropa Lain 5 September 2014, 15:34
-
Cristante Punya Potensi Senilai 25 Juta Euro
Liga Champions 5 September 2014, 15:31
LATEST UPDATE
-
Persik vs Persib: Bojan Hodak Pede Bisa Menang, Beckham Putra Tak Gentar
Bola Indonesia 5 Januari 2026, 13:15
-
6 Rekor Valentino Rossi yang Berpotensi Dipatahkan Marc Marquez di MotoGP 2026
Otomotif 5 Januari 2026, 13:10
-
Gonzalo Garcia dan Seni Kesederhanaan
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 13:05
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10




















KOMENTAR