Atletico akan menghadapi Real Madrid di final Liga Champions musim ini. Duel tersebut digelar di San Siro, Milan, Minggu (29/5).
"Tak ada yang mengalahkan rasanya juara Liga Champions dengan Atletico. Saya sudah menjuarainya bersama Chelsea, tapi saya tidak dalam posisi bagus," kata Torres seperti dikutip Goal International.
"Waktu itu, saya merasa tidak diperlakukan dengan baik. Saya merasa berada di tempat yang salah."
"Saya tak ingin bicara tentang momen-momen itu. Karier saya cukup bagus saat ini. Saya merasa nyaman di rumah sendiri. Saya percaya diri, dan tak ingin mengenang lagi masa-masa itu," tegasnya.
San Siro sendiri cukup spesial bagi Torres, yang memiliki ikatan dengan AC Milan. Sang partner Antoine Griezmann beberapa waktu lalu bahkan berharap Torres bisa mencetak gol kemenangan di final nanti. [initial]
Klik Juga:
- Sacchi Tak Suka Gaya Permainan Atletico
- Griezmann Berharap Torres Cetak Gol Kemenangan di Milan
- Griezmann: Kami Tim Yang Sulit Dihadapi
- Griezmann: Mereka Benci Gaya Kami, Saya Tak Peduli
- Griezmann, Kontrak Anyar dan Ambisi Merajai Eropa
- Griezmann Ingin Jadi Salah Satu Yang Terbaik
- Griezmann Antusias Menatap Final Champions Pertamanya
- Koke: Anggap Final Seperti Laga Terakhir Dalam Hidup
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wilkins Girang Chelsea Perpanjang Kontrak Terry
Liga Inggris 24 Mei 2016, 22:34
-
Ingin Kjaer, MU dan Chelsea Harus Bayar 15 Juta Pounds
Liga Inggris 24 Mei 2016, 20:29 -
Chelsea Ikut Ramaikan Transfer Kalidou Koulibaly
Liga Inggris 24 Mei 2016, 17:17
-
Daripada Chelsea, Torres Lebih Suka Juara Dengan Atletico
Liga Champions 24 Mei 2016, 12:31
-
Koke: Diego Costa ke Atletico? Anda Tak Pernah Tahu
Liga Spanyol 24 Mei 2016, 08:28
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR