Memasuki matchday kelima (26/11), dua tim biru akan kembali bertempur. Dengan modal bermain imbang (1-1) di Stamford Bridge pada matchday pertama, kali ini Schalke akan menjamu Chelsea.
Tentu saja euforia-nya akan sama sekali berbeda dan yang membuat perbedaan tersebut adalah sosok Roberto Di Matteo. Pelatih asal Italia tersebut membawa The Blues meraih mahkota Liga Champions dua tahun lalu, kini ia akan memimpin Die Konigsblauen untuk mengalahkan Chelsea yang kini diarsiteki Jose Mourinho.
"Tentu saja Chelsea tetap menjadi favorit di grup ini. Selain itu, semuanya masih sangat terbuka. Kami masih bisa menjadi juara grup. Sangat penting memenangkan partai home di Liga Champions. Esok, semuanya belum akan ditentukan, anda masih harus melihat pertandingan lain dan juga masih ada matchday keenam.
"Besok kami harus menunjukkan performa yang hebat dan berharap Chelsea mengalami hari yang buruk. Mereka belum terkalahkan, memiliki kualitas individu yang bagus dan berada di posisi yang menjanjikan. Kami harus memainkan pertandingan kelas atas untuk memenangkan duel ini." tutur pelatih dengan kepala pelontos itu pada uefa.com. [initial]
Menuju 16 besar Liga Champions
- Preview: Schalke vs Chelsea: Hantu Di Matteo
- Preview: Man City vs Bayern, Kritis Kontra Santai
- Preview: CSKA vs Roma, Panas di Rusia
- Preview: PSG vs Ajax, Segel Puncak
- Lima Pemain Utama Absen, City Andalkan Aguero dan Jovetic
- Jamu Roma, CSKA Targetkan Satu Tempat di 16 Besar
- Demichelis Tak Gentar Hadapi Bayern
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Di Matteo: Semoga Hari Chelsea Buruk
Liga Champions 24 November 2014, 23:00 -
Chelsea Saat Ini Ingatkan Mourinho Pada Real Madrid
Liga Inggris 24 November 2014, 20:55 -
Remy Telah Lupakan Kegagalan Transfer ke Liverpool
Liga Inggris 24 November 2014, 19:07 -
Preview: Schalke vs Chelsea: Hantu Di Matteo
Liga Champions 24 November 2014, 19:00 -
Jovetic Optimis City Bisa Pangkas Jarak 8 Poin Dengan Chelsea
Liga Inggris 24 November 2014, 14:24
LATEST UPDATE
-
Cukai Rokok Bikin Puluhan Ribu Orang Kena PHK, Menkeu Akhirnya Ambil Keputusan Ini
News 4 Oktober 2025, 14:30 -
Inter Kehilangan Thuram, Ancaman Cremonese di Depan Mata
Liga Italia 4 Oktober 2025, 13:55 -
Ryan Gravenberch Siap Antar Liverpool Bangkit di Stamford Bridge
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 11:47 -
Real Madrid Disebut-sebut dalam Lagu di Album Baru Taylor Swift, Ada Apa Nih?
Bolatainment 4 Oktober 2025, 11:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR