Boniek mengaku kecewa dengan penampilan Roma dalam laga itu. Ia mencurigai Roma tidak bermain dengab kemampuan terbaik mereka karena merasa akan bisa lolos di pertandingan terakhir. Dalam pertandingan sebelumnya, Bayer Leverkusen memang cuma mampu bermain imbang kontra BATE Borisov.
"Saya kecewa dengan penampilan Roma kemarin. Ada banyak kesalahan, tapi saya kira Roma sudah melihat hasil pertandingan Bate melawan Leverkusen. Mereka pikir akan bisa lolos dengan menang pada pertandingan terakhir. Mereka mungkin memasuki lapangan dengan sedikit santai setelah melihat hasil laga lainnya," cetus Boniek kepada Adn Kronos.
Boniek menyebut Roma seperti sudah menyerah sebelum bertanding melawan Barca. Ia merasa Roma sudah merasa inferior sebelum menginjakkan kaki di lapangan.
"Saya melihat tim yang mengecewakan. Roma tidak bertarung. Mereka mencoba mengandalkan kemampuan teknis mereka padahal mereka tahu bahwa kemampuan mereka jauh di bawah Barcelona." [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Presiden La Liga Sedih Real Madrid Kalah di El Clasico
Liga Spanyol 26 November 2015, 23:27
-
FIFA/FIFPro Rilis Nominasi World XI 2015
Piala Dunia 26 November 2015, 21:25
-
Neymar Akan Lewati Messi dan Ronaldo
Liga Spanyol 26 November 2015, 20:38
-
Barcelona Segera Perpanjang Kontrak Sergi Roberto
Liga Spanyol 26 November 2015, 18:48
-
Messi Harap Trio MSN Jadi Finalis Ballon d'Or
Piala Dunia 26 November 2015, 18:46
LATEST UPDATE
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


























KOMENTAR