Bola.net - - AS Roma menang 3-0 saat menjamu Barcelona di Stadio Olimpico pada leg kedua babak perempat final Liga Champions 2017/18, Rabu (11/4). Roma memukul Barcelona dan lolos ke semifinal dengan keunggulan gol tandang dalam agregat 4-4.
Dengan performa seperti ini, Edin Dzeko merasa kalau timnya mampu mengalahkan siapa saja.
Edin Dzeko membuka skor memanfaatkan assist Daniele De Rossi di menit 6, lalu membuat timnya mendapatkan penalti yang dieksekusi sempurna oleh De Rossi pada menit 58. Di menit 82, meneruskan corner pemain pengganti Cengiz Under, Kostas Manolas menanduk bola masuk dan memastikan kelolosan Roma.
"Malam ini kami telah menampilkan performa terbaik," kata Dzeko seperti dilansir situs resmi klub. "Namun performa yang sama bisa saja muncul kembali dalam beberapa pekan ke depan."
"Kami bisa kalahkan siapa saja jika bermain seperti malam ini."
"Kami juga sebenarnya bisa saja mencetak gol lebih banyak. Kami menekan mereka dari awal. Saya tak pernah melihat Barcelona dibuat kesulitan seperti ini sebelumnya."
Pada leg pertama di Camp Nou, Barcelona menang 4-1 lewat bunuh diri Daniele De Rossi dan Kostas Manolas serta gol-gol Gerard Pique dan Luis Suarez. Roma hanya bisa mencetak satu gol melalui Edin Dzeko.
Menang 3-0 di Olimpico, Roma pun menjadi semifinalis untuk pertama kalinya sejak 1983/84.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timnya Bantai Barca, Presiden Roma Bikin Selebrasi Basah-basahan
Open Play 11 April 2018, 23:11
-
Cengiz Under: Saya Dewasa Bersama Video Messi
Liga Champions 11 April 2018, 22:04
-
Joan Gaspart: Saya Muak, Messi Tak Bisa Menang Sendiri
Liga Champions 11 April 2018, 20:09
-
Buffon Sempat Nyaris Gabung Barcelona
Liga Italia 11 April 2018, 18:37
-
Meme Kocak: Saat Serigala Roma Mencabik-cabik Barcelona
Bolatainment 11 April 2018, 17:32
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR