
Bola.net - Penjaga gawang Aston Villa dan Timnas Argentina, Emiliano Martinez resmi didapuk sebagai penerima penghargaan kiper terbaik dunia Yachine Trophy di Ballon d'Or 2023, Selasa (31/10/2023) dini hari WIB.
Dalam acara penganugerahan yang digelar di Theatre du Chatelet, Paris, trofi penghargaan Yachine Trophy 2023 diberikan kepada Emiliano Martinez oleh sang ayahnya sendiri, Alberto Martinez.
Emi Martinez berjasa besar membawa Argentina menjadi juara di pentas Piala Dunia 2022 lalu. Peran krusialnya di babak adu penalti laga final versus Prancis tentu tak bisa dilupakan.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Yachine Trophy 2023: Emiliano Martinez
EMILIANO MARTINEZ IS THE 2023 YACHINE TROPHY WINNER! 🇦🇷#TropheeYachine #ballondor pic.twitter.com/UV0AkpFNbA
— Ballon d'Or #ballondor (@ballondor) October 30, 2023
Ranking Yachine Trophy 2023

1. Emiliano Martinez
2. Ederson
3. Yassine Bounou
4. Thibaut Courtois
5. Marc-Andre ter Stegen
6. Andre Onana
7. Dominik Livakovic
8. Aaron Ramsdale
9. Mike Maignan
10. Brice Samba.
Sumber: France Football
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Pemenang Yashin Trophy: Dari Alisson hingga Emiliano Martinez
Liga Champions 31 Oktober 2023, 12:35
-
Emiliano Martinez Raih Penghargaan Kiper Terbaik Dunia Yachine Trophy 2023
Liga Champions 31 Oktober 2023, 03:51
-
Brahim Diaz Salah Menaruh Harap pada Real Madrid
Liga Spanyol 26 Oktober 2023, 02:25
-
Arsenal Hidupkan Minat Pada Douglas Luiz
Liga Inggris 23 Oktober 2023, 23:35
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR