
Namun jika dinilai secara individu, Enrique yakin Barca masih unggul dari City. Salah satu indikasinya adalah bahwa tak ada satu pemain City pun yang bisa disejajarkan dengan Lionel Messi.
"City punya para pemain level tinggi. Dalam sepuluh pemain terbaik dunia, mungkin nama Sergio Aguero masih masuk. Tapi semua pemain mereka masih berada di bawah Lionel Messi," ucap Enrique kepada AS.
Enrique menambahkan bahwa Barcelona sudah mengalami peningkatan di setiap lini. Namun ia juga menyebut Barca masih bisa tampil lebih baik lagi.
"Kami sangat bagus di setiap area lapangan. Tim ini berada dalam kondisi dan mood yang bagus, meski semua masih bisa diperbaiki lagi. Perbedaan antara City dan Barca sangat tipis di setiap sisi dan semua ada di tangan kami." [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Best Starting XI Pilihan Zinedine Zidane
Editorial 16 Desember 2014, 23:15
-
Sagna Siap Dimainkan Sebagai Bek Tengah
Liga Inggris 16 Desember 2014, 21:58
-
Carragher: Arsenal Miliki Peluang Terbaik Lolos ke Perempat Final
Liga Champions 16 Desember 2014, 21:50
-
Kemenangan Atas Barca Bisa Jadi Titik Balik Bagi Man City
Liga Champions 16 Desember 2014, 21:43
-
Jovetic Optimis Man City Bisa Lewati Barca
Liga Champions 16 Desember 2014, 16:57
LATEST UPDATE
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52



















KOMENTAR