Di bawah Luis Enrique, Barca tidak kehilangan identitas permainannya, hanya saja mereka mengembangkan kemampuan dalam memaksimalkan serangan balik. Banyak lawan yang sudah merasakan kedahsyatan counter attack yang cepat milik Blaugrana, termasuk Bayern sendiri.
Enrique pun mengakui timnya sebagai pemilik serangan balik terbaik. Tetapi di leg kedua ini, ia juga mewaspadai potensi FC Hollywood dalam urusan mencetak gol.
"Ya, kami adalah tim dengan serangan balik terbaik. Bila Guardiola berkata seperti itu, kami menerima pujian darinya. Seperti Bayern, kami ingin tetap bermain dengan possession dan menciptakan peluang-peluang gol. Kami tidak akan sembrono. Kami harus memanfaatkan semua senjata untuk melukai lawan.
"Kami ingin pertandingan nanti berjalan seperti leg pertama. Para pemain menyerang dan bertahan bersama-sama. Bayern sangat berpotensi untuk mencetak gol. Kami harus fokus meraih kemenangan." tutur sang entrenador dalam konferensi pers dikutip uefa.com.
Bila tidak ada kendala, pertandingan ini akan ditayangkan secara langsung oleh SCTV pada hari Rabu (13/05) pukul 01.45 WIB. [initial]
Menuju final Liga Champions 2015
- Mascherano Haramkan Barcelona Bertahan Lawan Bayern
- Carvajal Minta Madrid Hindari Salah Umpan
- Real Madrid vs Juventus Dipimpin Jonas Eriksson
- Lippi: Juventus Punya Pemain-pemain Untuk Melukai Madrid
- Muller Tak Yakin Bisa 'Porto-kan' Barcelona
- Data dan Fakta Liga Champions: Bayern Munchen vs Barcelona
- Prediksi Bayern Munchen vs Barcelona, Liga Champions
- Jelang Madrid vs Juventus, Kroos, Modric dan Bale Turut Latihan
- Data dan Fakta Liga Champions: Real Madrid vs Juventus
- Prediksi Real Madrid vs Juventus, Liga Champions
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Beckenbauer: Messi Luar Biasa, Tapi Pele Yang Terbaik
Piala Dunia 12 Mei 2015, 23:51
-
Bernat Minta Bayern Tak Beri Ruang Bebas Pada Trio MSN
Liga Champions 12 Mei 2015, 21:02
-
Xavi: Guardiola Telah Sempurnakan Barcelona
Bola Indonesia 12 Mei 2015, 20:16
-
Ter Stegen Akui Alami Masa Sulit di Barca
Liga Spanyol 12 Mei 2015, 20:12
-
Stegen Pandang Barca Berpeluang Besar Raih Treble
Liga Spanyol 12 Mei 2015, 19:44
LATEST UPDATE
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR