Secara mengejutkan, Enrique tak memasukkan nama Pedro dalam starting line-up timnya. Keputusan itu diambil bersamaan dengan pengumuman dari internal Barca yang mengakui bahwa Pedro memang minta dijual. Namun Enrique berdalih bahwa Pedro belum sepenuhnya fit.
"Pedro sebenarnya memiliki masalah dengan otot abductor-nya. Anda semua juga sudah tahu status Pedro saat ini, jadi saya memilih pemain yang saya rasa merupakan yang terbaik untuk bermain sejak awal; Rafinha. Saya akan melakukannya lagi," terang Enrique kepada UEFA.com
Enrique menambahkan bahwa ia tak mau berkomentar banyak mengenai situasi transfer Pedro. Ia bahkan berjanji tidak akan membicarakan topik itu lagi dalam waktu dekat.
"Saya tahu mengapa kalian (para wartawan) sangat tertarik kepada situasi Pedro. Tapi saya tidak akan mengatakan apa pun lagi soal itu." [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Gol Paling Istimewa bagi Neymar Sepanjang Karirnya
Open Play 12 Agustus 2015, 22:34
-
Nolita: Gabung Barcelona atau Tidak Sama Sekali
Liga Spanyol 12 Agustus 2015, 22:11
-
Messi Ingin Yang Terbaik Bagi Pedro
Liga Spanyol 12 Agustus 2015, 18:48
-
Pedro Masih Pantas Menjadi Pemain Barcelona
Liga Spanyol 12 Agustus 2015, 16:38
-
Pedro, Akankah Jadi Unsung Hero Abadi di Barca?
Editorial 12 Agustus 2015, 16:15
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR