Ini adalah pertemuan keempat Madrid vs Schalke di Liga Champions. Dalam empat pertemuan tersebut, tercipta total 20 gol. Dari empat bentrokan, Schalke baru menang sekali, sedangkan Madrid tiga.
20 - The four Champions League games between Real Madrid and Schalke have produced 20 goals in total. Fun.
— OptaJoe (@OptaJoe) March 10, 2015
4 Pertemuan Madrid vs Schalke di Liga Champions:
27-02-2014 Schalke 1-6 Madrid (babak 16 besar)
19-03-2014 Madrid 3-1 Schalke (babak 16 besar)
19-02-2015 Schalke 0-2 Madrid (babak 16 besar)
11-03-2015 Madrid 3-4 Schalke (babak 16 besar).
Di Santiago Bernabeu, Rabu (11/3), Schalke membuka keunggulan melalui Christian Fuchs pada menit 20 dan disamakan oleh Cristiano Ronaldo menit 25. Klaas-Jan Huntelaar mengembalikan keunggulan Schalke di menit 40, tapi Madrid berbalik memimpin lewat gol kedua Ronaldo menit 45 dan Karim Benzema menit 52. Tim tamu memberi Madrid kekalahan pertamanya di Liga Champions musim ini lewat finishing pemain pengganti Leroy Sane menit 57 dan gol kedua Huntelaar enam menit jelang bubaran.
Secara keseluruhan, Madrid tetap lebih superior dibandingkan Schalke. Dua kali berjumpa di babak 16 besar, dua kali pula Madrid lolos ke putaran berikutnya. Musim lalu, Madrid menang agregat telak 9-2. Musim ini, Madrid unggul tipis 5-4. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neymar Sebut Laga Clasico Tak Tentukan Juara Musim Ini
Liga Spanyol 11 Maret 2015, 23:23
-
Neymar: Trio MSN Lebih Baik Dari BBC
Liga Spanyol 11 Maret 2015, 22:54
-
Madrid Melempem, Calderon Minta Ancelotti Tetap Dipertahankan
Liga Spanyol 11 Maret 2015, 19:55
-
Kreator 42 Gol Tercepat di Liga Champions
Editorial 11 Maret 2015, 16:42
-
Tinggalkan Bernabeu, Pemain Madrid Panen Cemooh
Open Play 11 Maret 2015, 15:45
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR