Hanya saja, sampai saat ini Madrid masih belum bisa meyakinkan pihak United agar mau melepas De Gea. Hal ini bisa menjadi petaka finansial bagi Madrid yang sudah terlanjur mengikat De Gea secara tidak resmi alias melalui gentlemen agreement.
Jika sampai Madrid gagal mendapatkan De Gea hingga 20 Agustus nanti, Madrid harus membayar 10 juta euro kepada sang pemain, demikian dilansir El Pais. Jika masih gagal mendapatkan De Gea hingga 1 September, Madrid harus membayar denda tambahan sebesar lima juta euro.
Imbal baliknya, jika Madrid memang gagal membeli De Gea musim panas ini, maka Madrid akan mendapatkan De Gea secara gratis musim depan. Artinya, kesepakatan personal antara Madrid dengan De Gea tetap berlaku hingga musim depan.
Madrid memang sudah bersiap seandainya gagal mendapatkan De Gea pada bursa transfer kali ini. Mereka sudah memulangkan Kiko Casilla sebagai pengganti Iker Casillas yang sudah bergabung dengan Porto. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pertukaran Ramos-De Gea Memasuki Babak Baru?
Liga Inggris 22 Juli 2015, 18:34
-
Eks Kiper Spanyol Pertanyakan Keputusan Real Madrid Rekrut Casilla
Liga Spanyol 22 Juli 2015, 16:20
-
Madrid Inginkan Ricardo Rodriguez
Liga Spanyol 22 Juli 2015, 16:04
-
Diminati Madrid, Ferdinand Kirim Pesan untuk De Gea
Liga Inggris 22 Juli 2015, 15:49
-
Perez Jadikan Ronaldo Center Madrid
Liga Spanyol 22 Juli 2015, 15:23
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR