Selama ini, Arsenal dikenal sebagai tim yang mampu menguasai permainan dengan mengandalkan ball possession dan umpan-umpan cepat antar pemain. Dan itu yang membuat mereka mampu meraih kemenangan di laga-laga Premier League.
Namun saat melawan Bayern Munchen, Arsenal melakukan pendekatan permainan yang berbeda. Alih-alih meladeni ball possession milik Bayern, Mesut Ozil dkk lebih memilih menunggu di daerah sendiri dan memukul balik lewat serangan balik dan set piece. Dan itu terbukti tokcer.
"Hal ini (gaya berbeda) memperkuat keyakinan kami dan memperkuat orang-orang di sekitar kami, yang itu berarti fans kami, suporter kami," ujarnya.
"Kami menang 3-0 melawan MU, 3-0 melawan Watford dan 2-0 malam ini, sehingga sangat penting bagi kami punya keseimbangan yang baik antara bertahan dengan baik dan menyerang dengan baik pula. Selama kami bertahan dengan baik dan mencetak gol, maka keseimbangan sudah tepat," tandasnya.
Seperti dilansir dari situs pencatat statistik whoscored, Arsenal hanya mencatat 26,9% penguasaan bola berbanding 73,1% milik Bayern Munchen.[initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bikin Blunder, Muller Tak Mau Salahkan Neuer
Liga Champions 21 Oktober 2015, 22:10
-
Muller Canangkan Revans Terhadap Arsenal
Liga Champions 21 Oktober 2015, 21:45
-
Chelsea Hanya Dapat Satu Poin, Matic Puas
Liga Champions 21 Oktober 2015, 20:27
-
5 Faktor Penentu Kemenangan Arsenal atas Bayern Munchen
Editorial 21 Oktober 2015, 19:53
-
Seaman Klaim Arsenal Bisa Lindas Siapa Saja
Liga Champions 21 Oktober 2015, 17:57
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR