
Bola.net - Penyerang Barcelona, Antoine Griezmann kecewa berat timnya tersingkir dari kompetisi Liga Champions dini hari tadi. Griezmann menilai timnya sudah berjuang dengan sangat keras sehingga ia merasa El Blaugrana layak melangkah ke babak berikutnya.
Dini hari tadi, Barcelona bertamu ke Parc Des Princes. Mereka menantang PSG di leg kedua babak 16 besar Liga Europa.
Tertinggal 4-1 di leg pertama, Barcelona mencoba membombardir gawang PSG sejak awal. Namun usaha keras mereka itu hanya berbuah hasil 1-1 di akhir laga.
Griezmann kecewa timnya harus tersingkir di laga ini. "Kami tidak layak tersingkir terlalu dini di Liga Champions," buka Griezmann kepada Movistar.
Baca komentar lengkap sang penyerang di bawah ini.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Sudah Berjuang
Griezmann menyebuyt Barcelona benar-benar berjuang dengan keras untuk memenangkan laga tersebut.
Ia menilai timnya bermain dengan sangat baik, namun sayang dewi fortuna tidak berpihak pada mereka.
"Para fans kamni juga tidak layak melihat tim ini tersingkir, namun inilah kenyataan yang terjadi di lapangan,"
"Kami bermain dengan baik, terutama di babak pertama. Jadi mungkin akan ada penyesalan yang tersisa dalam tim ini,"
Move On
Griezmann juga berharap timnya tidak larut dalam kekecewaan usai tersingkir di ajang ini.
Ia menyebut bahwa musim 2020/21 masih panjang dan Barcelona harus berjuang untuk memenangkan kompetisi yang tersisa.
"Inilah Liga Champions. Semua hal bisa terjadi di kompetisi ini,"
"Namun jalan kami di musim ini masih panjang. Kami harus terus berjuang," ujarnya.
Laga Berikutnya
Barcelona akan kembali beraksi di La Liga pada akhir pekan nanti.
Tim asal Catalunya itu dijadwalkan akan menghadapi Huesca di jornada ke-27 La Liga.
(Movistar)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Keylor Navas: Barcelona Buat PSG Menderita
Liga Champions 11 Maret 2021, 11:40
-
Hanya Imbang di Paris, Griezmann: Barcelona Tidak Layak Tersingkir
Liga Champions 11 Maret 2021, 11:20
-
Hentikan Penalti Lionel Messi, Keylor Navas Girang Bukan Kepalang
Liga Champions 11 Maret 2021, 08:20
-
Nama: Barcelona, Hobi: Buang-buang Peluang!
Liga Champions 11 Maret 2021, 07:40
LATEST UPDATE
-
Menyala Bersama Kanada, John Herdman Dinilai Cocok Nahkodai Timnas Indonesia
Tim Nasional 6 Januari 2026, 18:07
-
Resmi! Chelsea Perkenalkan Liam Rosenior Sebagai Manajer Baru
Liga Inggris 6 Januari 2026, 17:42
-
Live Streaming Lecce vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 17:00
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40






















KOMENTAR