
Bola.net - - Mantan pemain timnas Prancis, Christian Karembeu, menjagokan Real Madrid untuk jadi juara Liga Champions. Karembeu yakin bahwa Madrid adalah satu-satunya klub yang layak untuk mengangkat trofi Si Kuping Besar.
Meskipun terseok-seok di La Liga, Madrid bermain bagus di Liga Champions. Sempat diprediksi kesulitan pada babak 16 besar karena harus berjumpa PSG, Madrid justru melaju mulus dan menyingkirkan PSG dengan skor agregat 5-2.
Pada babak perempat final, Madrid akan berjumpa lawan yang tidak kalah tangguh yakni Juventus. Wakil Serie A memang bukan lawan yang bisa dengan mudah dikalahkan, tapi Madrid tetap diprediksi jadi kandidat juara paling kuat.
"Jangan bertanya lagi soal hal tersebut. Hanya Real Madrid yang bisa menjadi juara di Liga Champions musim ini. Cukup, itu saja," ucap Karembeu dikutip dari Omnisport.
Menurut pria yang juga pernah bermain di Real Madrid tersebut, satu tim sudah pasti akan berada di Kiev untuk bermain pada laga final. Satu tim tersebut tentu saja adalah Madrid. Namun, siapa yang jadi lawan untuk Toni Kross dan kolega masih belum pasti.
"Di Kiev nanti, siapa yang akan jadi lawan Real Madrid, kami masih belum mengetahuinya. Tapi, saya kain jika Madrid akan berada di Kiev, pasti," tandas pria yang kini berusia 47 tahun tersebut.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Koke: Datang ke Atletico Saja, Isco!
Liga Spanyol 28 Maret 2018, 23:31
-
Madrid Diminta Maksimalkan Potensi Borja Mayoral
Liga Spanyol 28 Maret 2018, 22:34
-
Hanya Real Madrid Yang Bisa Juara Liga Champions
Liga Champions 28 Maret 2018, 21:32
-
Tiga Bintang Madrid Siap Pindah, Gareth Bale Terdepan
Liga Spanyol 28 Maret 2018, 18:32
-
Ini Aksi Sripun, Remaja Perempuan Semarang Yang 'Bajak' Instagram Beckham
Bolatainment 28 Maret 2018, 18:01
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58



















KOMENTAR