
Pria asal Wales ini mengaku tak habis pikir melihat berantakannya lini pertahanan Arsenal dalam laga tersebut. Ia menyebut bahwa Dortmund sebenarnya bisa saja menang jauh lebih besar dari sekedar dua gol saja.
"Arsenal sepertinya sudah merasa puas dengan pencapaian musim lalu, mengakhiri puasa gelar dengan menjuarai Piala FA dan berhasil bertahan di posisi empat besar," ungkap pria yang berkostum Arsenal pada tahun 1995-97 tersebut kepada BBC Radio 5 Live.
John Hartson saat masih membela Arsenal"Performa mereka menghadapi tim besar dalam beberapa tahun terakhir sungguh tak termaafkan. Mereka bisa saja dibantai lima atau enam gol oleh Dortmund. Tanpa bermaksud melebih-lebihkan, pertahanan Arsenal sungguh mengerikan."
Dua gol Dortmund dalam laga tersebut dicetak oleh Ciro Immobile dan Pierre-Emerick Aubameyang di masing-masing babak. Kedua bomber Die Borussien tersebut sama-sama memanfaatkan kecepatan mereka untuk merobek lini pertahanan Arsenal sebelum menceploskan bola ke gawang.[initial]
Baca Juga
- Bellerin Ketagihan Jadi Pilihan Utama Arsenal
- Kehl: Dortmund Bisa Saja Kalahkan Arsenal 4-0
- Inilah Tipe Gelandang Yang Masih Diburu Oleh Wenger
- Walcott Yakin Ozil Akan Dimanjakan Kecepatan Pemain Arsenal
- Ramsey: Kecepatan dan Ketajaman Welbeck Untungkan Arsenal
- Hadang Kepindahan Campbell, Keputusan Wenger Dipertanyakan
- Butcher: MU Akan Menyesal Jual Welbeck ke Arsenal
- Diberitakan 'Tak Berteman' Dengan Ospina, Szczesny Murka
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Yaya Toure Harus Buktikan Diri Layak Dapat Kontrak Baru'
Liga Champions 18 September 2014, 22:21
-
Terry Lebih Pilih Juara Premier League Ketimbang Liga Champions
Liga Inggris 18 September 2014, 22:01
-
Pique: Saya Cetak Gol Karena Messi
Liga Champions 18 September 2014, 21:40
-
Schurrle Yakin Chelsea Mampu Juara Liga Champions
Liga Champions 18 September 2014, 20:46
-
Gervinho Enggan Remehkan Bayern dan City
Liga Champions 18 September 2014, 20:37
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
-
Arteta Kecewa tapi Bangga: Arsenal Perlebar Jarak Jadi 6 Poin Meski Imbang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:36
-
Catatan Menarik Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Batu Sandungan The Gunners
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:34
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:21
-
AC Milan dan Pelajaran Mahal Tentang Kedewasaan
Liga Italia 9 Januari 2026, 08:55
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR