Nani diusir wasit saat memperkuat Manchester United dalam partai 16 besar Liga Champions leg kedua melawan Real Madrid di Old Trafford. Winger Portugal itu dikartu merah langsung akibat kaki tingginya yang menerjang Alvaro Arbeloa. United sendiri kalah 1-2 dan tersingkir dengan agregat 2-3.
"Saya menonton pertandingannya. Saya bukan pendukung United atau Real Madrid, tapi Nani tak seharusnya dikartu merah," kata Laudrup seperti dikutip Football Espana.
"Kartu kuning mungkin, tapi merah jelas tidak. Sebuah keputusan yang buruk," tegasnya.
Namun Laudrup tak sepenuhnya menyalahkan wasit Cuneyt Cakir atas keputusan kontroversial tersebut.
"Wasit adalah manusia dan bisa membuat kesalahan. Tidak ada masalah dengan itu, hanya kadang ada keputusan yang merugikan Anda," pungkasnya. (foes/gia)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Morata Optimis Madrid Sanggup Jegal Barcelona
Liga Spanyol 9 Maret 2013, 23:30
-
Fergie: Tak Ada Yang Salah Dengan Taktik Lawan Madrid
Liga Champions 9 Maret 2013, 22:03
-
Fergie: United Tak Bisa Bangkit dari Kartu Merah Nani
Liga Champions 9 Maret 2013, 20:30
-
Ivanovic Cemas Chelsea Jadi Korban Pelampiasan United
Liga Inggris 9 Maret 2013, 18:30
-
Ferguson Kini Sulit Percayai Wasit
Liga Inggris 9 Maret 2013, 17:31
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR