Keyakinan Redknapp didapat setelah ia berbicara dengan beberapa pemain Tottenham yang lain. Bale sudah tumbuh terlalu besar bagi Spurs dan memang ingin pindah ke klub lain.
"Saya masih percaya Bale akan ke Madrid; dia menginginkannya. Saya sudah bicara dengan beberapa pemain Spurs dan mereka mengatakan bahwa Bale sudah tumbuh lebih besar dari Spurs itu sendiri. Saya sempat salah sangka karena Bale adalah pemain yang pendiam," jelas Redknapp kepada The Daily Mail.
Seandainya Bale memang meninggalkan Spurs, Redknapp yakin Spurs akan mendapatkan uang dalam jumlah super besar. Pasalnya, ia tahu benar bahwa Chairman Spurs Daniel Levy merupakan negoisator ulung.
"Saya merasa kasihan kepada Madrid. Setiap pound selalu diperhitungkan oleh Daniel Levy. Daniel akan membuat transfer ini sulit bagi para negoisator Madrid," tambahnya. (tdm/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fiorentina Juga Incar Xabi Alonso
Liga Champions 12 Agustus 2013, 21:30
-
Alba: Jika Harga Bale 100 Juta Euro, Messi Tak Ternilai
Liga Spanyol 12 Agustus 2013, 21:01
-
10 Lini Serang Paling Mematikan di Eropa
Editorial 12 Agustus 2013, 20:35
-
United Siapkan Paket Tawaran Untuk Bajak Bale
Liga Inggris 12 Agustus 2013, 19:50
-
Inikah Line-up Real Madrid Dalam Debut Ancelotti?
Liga Spanyol 12 Agustus 2013, 19:31
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR