Akhir pekan lalu (13/04), pelatih yang kerap diberitakan bakal mudik ke Chelsea itu menyempatkan diri untuk hadir di laga Borussia Dortmund, saat menghadapi Greuther Furth. Kala itu Mario Gotze dkk menang telak, 6-1.
Klopp yang ditemui wartawan usai pertandingan, mengatakan bahwa ia tak terintimidasi dengan kehadiran Mourinho. Ia bahkan bersedia memberikan segala informasi pada The Special One.
"Saya pikir Mourinho hanya buang-buang waktu saja. Saya akan berbagi informasi dengannya, bila ia menghubungi saya melalui telephon," ujar canda Klopp seperti dilansir Bild.
"Jika Mourinho membutuhkan pengalaman menyaksikan calon lawannya berlaga, maka hal ini bukanlah suatu masalah. Bagaimanapun juga ia pergi ketika kami unggul 5-0, sayang sekali ia melewatkan kelemahan kami," pungkasnya.[initial]
Alonso: Madrid tak Bergantung pada Ronaldo
Karanka Hujani Cristiano Ronaldo dengan Pujian
Editorial - Review Perempat Final Liga Champions
Editorial - Derby Manchester dan 14 Derby Sekota Terpanas (bild/rdt)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ramos Merasa Diperlakukan Tidak Adil
Liga Spanyol 15 April 2013, 22:59
-
Del Bosque Ingin El Clasico di Final UCL
Liga Champions 15 April 2013, 22:04
-
Mourinho Tak Puas Dengan Tawaran Chelsea
Liga Champions 15 April 2013, 20:43
-
Higuain: Madrid Harus Hormati Dortmund
Liga Champions 15 April 2013, 18:58
-
Liga Champions 15 April 2013, 18:45

LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR