Hal tersebut diungkap oleh manajer Belanda, usai tim asuhannya, Everton, bermain imbang 1-1 di Etihad pekan lalu, beberapa hari jelang kedatangan The Citizens ke Camp Nou.
"City adalah tim yang cukup kuat untuk mendapatkan hasil yang bagus, namun masalahnya anda akan bermain melawan Messi, Neymar, dan Suarez. Anda bisa mencetak gol dari satu peluang, namun jika Barca mendapat empat peluang, mereka akan membuat tiga gol," tutur Koeman menurut Express.
"Itulah masalah City, kualitas individu Barca amat tinggi. Namun City bisa mengalahkan mereka. Mereka juga bisa menguasai bola dan ini adalah laga menarik antara dua tim dengan filosofi yang sama, saya tak sabar menontonnya."
Koeman juga memberikan komentar terkait Sergio Aguero, yang gagal menendang penalti di laga melawan Everton, usai sebelumnya juga mengalami nasib serupa ketika Argentina melawan Paraguay pekan lalu.
"Mungkin ada sedikit pertanyaan mengenai mental Aguero, karena ini bukan kali pertama ia gagal," pungkasnya. [initial]
(exp/rer)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Trik Nolito Turunkan 10 Kg Berat Badannya
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 21:38
-
'Bisakah Guardiola Sukses di Tim dengan Bujet Minim?'
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 15:17
-
Nolito: David Silva Bisa Bela Barca di Era Pep
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 14:39
-
Bravo: Jumpa MSN Buat Saya Termotivasi
Liga Champions 17 Oktober 2016, 14:17
-
Dublin: Kevin De Bruyne Pemain Kunci Manchester City
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 13:15
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR