Bola.net - - Gelandang Real Madrid, Mateo Kovacic mengatakan bahwa timnya tak akan fokus pada Paulo Dybala saat bertemu Juventus di final Liga Champions, Minggu (4/6) dini hari.
Dybala memang disebut-sebut sebagai pemain paling penting dalam permainan Juventus. Selain kemampuannya membuat gol, penyerang asal Argentina tersebut juga memiliki kemampuan membuat assist dan juga memainkan peran sebagai pengatur permainan.
Namun menurut Kovacic, timnya tak boleh hanya mewaspadai seorang Dybala karena menurutnya Juventus memiliki banyak pemain berkualitas lain yang bisa mengancam mereka.
"Paulo Dybala bahaya, tapi jangan lupakan Gonzalo Higuain dan Mario Mandzukic. Itu belum lagi pertahanan mereka dan Gigi Buffon," terangnya.
"Tak ada bedanya bila Juventus bermain dengan tiga atau empat bek. Pelatih kami memperingatkan kami bahwa ini akan jadi permainan yang seimbang dan saya berharap bisa menjadi bentrokan yang luar biasa," tandasnya.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Juve Jalani Tes Medis Sebelum ke Cardiff
Liga Champions 31 Mei 2017, 23:56
-
Saat Lawan Madrid, Juve Diminta Waspadai Ronaldo
Liga Champions 31 Mei 2017, 21:44
-
Juve Vs Madrid Akan Jadi Final Yang Indah
Liga Champions 31 Mei 2017, 21:20
-
Ramos Tak Bernyali Penalti Panenka ke Gawang Buffon
Liga Champions 31 Mei 2017, 21:05
-
Kroos: Madrid Tak Punya Resep Ajaib
Liga Champions 31 Mei 2017, 19:06
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR