Eks Chelsea tersebut sukses memberi penalti bagi timnya, usai ia dijatuhkan oleh Laurent Koscielny di menit-menit akhir laga leg kedua 16 besar Liga Champions antara Bayern Munich dan Arsenal (12/03). Robben juga pernah melakukan hal yang sama ketika ia dilanggar oleh Wojciech Szczesny di leg pertama di Emirates.
Wenger pun tak bisa menahan kekesalannya atas aksi Robben.
"Robben amat piawai mendapatkan hasil maksimum dari sesuatu yang sebenarnya bukan apa-apa. Ia adalah pemain yang hebat, namun juga seorang tukang diving yang ahli. Ia melakukannya dengan baik di leg pertama dan melakukannya lagi malam ini," tutur Wenger pada ITV.
"Ia adalah salah satu pemain terbaik di dunia, namun ia mampu meelewati Cazorla, kemudian tiba-tiba melambat, mencari-cari pelanggaran," pungkasnya.
Duel antara Arsenal dan Bayern sendiri diakhiri dengan skor 1-1. The Gunners terlempar dari babak 16 besar, kalah agregat 3-1. [initial]
(itv/rer)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Balotelli Jadi Tumbal Terdepaknya Milan dari Liga Champions?
Liga Italia 12 Maret 2014, 23:22
-
Joe Hart Yakin Manchester City Bisa Singkirkan Barcelona
Liga Champions 12 Maret 2014, 23:13
-
Liga Italia 12 Maret 2014, 22:19

-
Filipe Luis Puji Suporter Atletico
Liga Champions 12 Maret 2014, 22:19
-
Costa Senang Bisa Berkontribusi Besar di Atletico
Liga Champions 12 Maret 2014, 21:30
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR