Menurut Pellegrini, jika kejadian tersebut terulang, maka mereka yang melakukannya telah merusak reputasi Rusia. Terlebih, Rusia saat ini tengah mempersiapkan diri untuk menggelar Piala Dunia.
Kedua tim akan kembali bersua pada Rabu dini hari nanti. Dikhawatirkan, ulah suporter CSKA kembali terulang di laga tersebut. Seperti laga sebelumnya, yang menjadi sasaran ejekan adalah Yaya Toure. Ia mendapat teriakan monyet dari fans CSKA.
"Para penggemar CSKA membuat kesalahan penting. Saya tidak tahu kenapa mereka menyangkal, tetapi UEFA bertindak dan memberi mereka hukuman yang layak," kata Pellegrini.
"Saya berharap kami bisa meninggalkannya di masa lalu. Para fans Rusia harus ingat mereka akan menjadi tuan rumah Piala Dunia," imbuhnya. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zabaleta: Saatnya City Ukir Sejarah Baru
Liga Champions 5 November 2013, 17:00
-
Alasan Pantilimon Gusur Posisi Hart di Liga Champions
Liga Champions 5 November 2013, 14:10
-
Pelatih CSKA Lebih Senang Jika City Mainkan Pantilimon
Liga Champions 5 November 2013, 13:50
-
Pellegrini Sebut Hart Lapang Dada Terima 'Pencopotan' Dirinya
Liga Champions 5 November 2013, 08:40
-
Dzeko Berang Dituduh Awali Pemberontakan Pada Mancini
Liga Inggris 5 November 2013, 05:45
LATEST UPDATE
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
-
Persita vs Borneo FC: Alasan Kekalahan Borneo FC di Tangan Persita
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 06:59
-
Proliga 2026: Bandung BJB Tandamata Incar Kemenangan atas Jakarta Popsivo Polwan
Voli 11 Januari 2026, 06:49
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
-
Charlton vs Chelsea: Rating Pemain The Blues usai Menang Telak di Piala FA
Liga Inggris 11 Januari 2026, 06:36
-
Man of the Match Charlton vs Chelsea: Tosin Adarabioyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 05:47
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR