
Fernandinho, salah satu punggawa The Citizens, menyebut bahwa rekan setimnya harus bisa belajar banyak dari situasi yang dialami oleh Joe Hart.
"Kualitas yang dimiliki oleh skuat kami saat ini membuat semua orang tahu betapa keras mereka harus berusaha. Kami semua memiliki pengganti yang sepadan di posisi masing-masing," jelas Fernandinho menurut laporan yang dilansir oleh The Telegraph.
"Jika anda tampil tidak terlalu baik dalam satu laga, maka anda harus bekerja lebih keras. Hal yang sama berlaku untuk semua pemain," tutupnya.
Pantilimon tampaknya bakal kembali mendapat kepercayaan ketika City menjamu CSKA Moscow pekan ini. Pasalnya, Manuel Pellegrini sudah memberikan sinyal bahwa Hart membutuhkan 'istirahat'. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fernandinho: Pemain City Perlu Belajar 'Kasus Hart'
Liga Champions 4 November 2013, 13:39
-
Pellegrini Singkirkan Joe Hart (Lagi)?
Liga Champions 4 November 2013, 13:17
-
Zabaleta Anggap Kasus Joe Hart Bukti Keseriusan City
Liga Inggris 4 November 2013, 02:30
-
Pellegrini: Hart Butuh Istirahat
Liga Inggris 3 November 2013, 02:00
-
Galatasaray Beri City Solusi Pengganti Joe Hart
Liga Inggris 2 November 2013, 06:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR