Seperti diketahui, pemain asal Brasil tersebut bergabung dengan Los Blancos dari Cruzeiro pada bursa Januari lalu. Namun dirinya baru menjalani debut saat Madrid menang 2-0 dari Deportivo La Coruna pekan lalu.
Dan dilansir Inside Spanish Football, pelatih Carlo Ancelotti disebut siap untuk memberikan Silva debut di Liga Champions. Apalagi Los Blancos tercatat tak bisa memainkan beberapa gelandangnya.
Pada lawatan tengah pekan ini, Madrid memang tak bisa diperkuat James Rodriguez, Sami Khedira dan juga Luka Modric akibat cedera. Karena itu, kesempatan terbuka lebar bagi Silva untuk mencatat debutnya di panggung terbesar Eropa.[initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Toni Kroos Yakin Schalke Akan Sulit Ditaklukkan
Liga Champions 16 Februari 2015, 23:20
-
Raul: Awas Real Madrid! Schalke Akan Habis-habisan
Liga Champions 16 Februari 2015, 22:20
-
Khedira Bantah Sepakati Prakontrak Dengan Bayern Munich
Liga Spanyol 16 Februari 2015, 21:46
-
Lawan Schalke, Real Madrid Akan Mainkan Lucas Silva?
Liga Champions 16 Februari 2015, 21:39
-
Fredy Guarin Pernah Tolak Tawaran Chelsea dan Real Madrid
Liga Italia 16 Februari 2015, 18:01
LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR