
Bola.net - - Eks bek Chelsea Graeme Le Saux memperingatkan Liverpool agar tidak memandang AS Roma sebelah mata meski mereka tak sebesar Bayern Munchen atau Real Madrid.
Liverpool dianggap cukup beruntung di babak semifinal Liga Champions musim ini. Sebab mereka hanya dipertemukan dengan Radja Nainggolan dan kawan-kawan.
Skuat asuhan Eusebio Di Francesco ini dianggap lebih ringan dan lebih mudah dihadapi daripada Bayern atau Madrid. Dua tim ini punya tradisi yang jauh lebih bagus ketimbang I Lupi di pentas Liga Champions.
Akan tetapi, Le Saux dengan tegas meminta Liverpool agar tidak meremehkan Roma. Ia menyebut I Lupi juga merupakan tim yang berbahaya dan sanggup menyerang balik dengan fatal jika sedang dalam kondisi terdesak.
Ia mengatakan itu setelah melihat Roma mampu tampil ganas saat berduel dengan . I Lupi berjuang dengan ekstra keras di leg kedua setelah kalah di leg pertama dan usahanya itu membuahkan hasil yang maksimal.
"Namun, sementara mereka mendapatkan hasil undian yang mungkin mereka inginkan dan Anda merasa Bayern Munich atau Real Madrid mungkin saja menghadirkan tantangan yang lebih berat," ucapnya pada Goal International.
"Roma sama sekali tidak mudah dikalahkan dan apa yang mereka lakukan pada Barcelona menunjukkan bahwa mereka tidak dapat disepelekan dan memiliki kemampuan untuk bangkit juga jika mereka terpuruk," tegas Le Saux.
Pertandingan leg pertama akan digelar di Anfield pada tanggal 25 April. Sementara itu pertandingan leg kedua dilangsungkan pada 3 Mei.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Diklaim Bakal Ketakutan Hadapi Liverpool
Liga Champions 19 April 2018, 20:18
-
Liverpool Paling Meyakinkan Dibanding Semifinalis UCL Lainnya
Liga Inggris 19 April 2018, 19:46
-
Liverpool Diperingatkan Agar Tak Remehkan Roma
Liga Champions 19 April 2018, 19:12
-
Meskipun Digunakan, VAR Tak Akan Membantu Protes Penalti Juve
Liga Champions 19 April 2018, 15:26
-
Minati Benzema, Arsenal Minta Diskon 50%
Liga Inggris 19 April 2018, 14:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Newcastle vs Leeds 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 15:39
-
AC Milan dan Pola Mencetak Gol dari Shot on Target Pertama
Liga Italia 7 Januari 2026, 15:36
-
Proliga 2026 Segera Dimulai, Pontianak Jadi Tuan Rumah Seri Pertama
Voli 7 Januari 2026, 15:27
-
Duel Antarlini Persib Vs Persija di BRI Super League: Sengit di Setiap Posisi
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 14:52
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR