Luis tahu bahwa lawan yang akan mereka hadapi, Real Madrid, tidak mudah untuk ditaklukkan. Namun ia ingin para fans mengambil inspirasi dari laga Copa del Rey, 12 bulan silam.
"Dukungan dari fans amat penting untuk kami, seperti di Copa, meski itu sedikit berbeda karena kami bermain di stadion Real Madrid," tuturnya pada reporter.
"Final di Bukarest melawan Bilbao (final Europa League 2012) amat hebat karena kami bisa merasakan fans terus mendukung kami dan hal tersebut amat memotivasi kami. Saya tidak tahu bagaimana Lisbon, namun saya yakin fans akan terus mendukung kami. Jika mereka melakukan itu, maka efeknya akan sangat positif," pungkas Luis.
Atletico Madrid baru saja dinobatkan menjadi juara La Liga 13/14 usai mereka menahan imbang Barcelona 1-1 (17/5). [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diego Costa Jalani Perawatan Khusus Dengan Plasenta Kuda
Liga Champions 21 Mei 2014, 20:32
-
Ronaldo Antusias Songsong Final Liga Champions
Liga Champions 21 Mei 2014, 20:30
-
Ronaldo: Atletico Mengesankan dan Spektakuler
Liga Champions 21 Mei 2014, 19:45
-
Morientes: Diego Costa dan Ronaldo Akan Jadi Penentu Final
Liga Champions 21 Mei 2014, 17:38
-
Morientes: Di Final, Real Madrid Akan Rindukan Xabi Alonso
Liga Champions 21 Mei 2014, 16:55
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR