Bendtner telah banyak menuai kritikan dari berbagai pihak seiring performanya bersama The Gunners. Setelah diberi kesempatan lagi oleh Arsene Wenger dari masa pinjaman, pemain berusia 25 tahun tersebut tetap tak mampu menunjukkan kemampuan terbaiknya. Ia pun gagal menembus skuat utama Arsenal sejauh musim ini bergulir.
Ketika ditanya, kemanakah ia akan bermain setelah keluar dari Arsenal, Bendtner menjawab, "Real Madrid atau Barcelona," cetusnya seperti dilansir Daily Mail.
"Saya pergi ke suatu tempat di mana saya bisa bahagia untuk bermain. Dengan tim di mana saya bisa mencetak gol dan lebih memilih untuk memenangkan sesuatu. Saya tidak ingin duduk di bangku cadangan dan hanya melihat. Saya suka bermain di banyak pertandingan," pungkasnya. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Atau Barcelona Jadi Tujuan Bendtner?
Liga Champions 17 November 2013, 23:29
-
Ancelotti Nilai Kinerja Ronaldo Layak Diganjar Ballon d'Or
Liga Spanyol 17 November 2013, 21:12
-
Operasi Lutut Sami Khedira Berjalan Sukses
Piala Dunia 17 November 2013, 20:31
-
Inilah Posisi Idaman Sergio Ramos
Liga Spanyol 17 November 2013, 18:15
-
Ramos: Ballon d'Or Untuk Ronaldo, Pemain Terbaik Saat Ini!
Liga Spanyol 17 November 2013, 17:14
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR