Oleh karena itu, gelandang Legia Miroslav Radovic pun menegaskan bahwa timnya siap bermain habis-habisan dan mengeluarkan seluruh kemampuan yang mereka miliki.
"Pertandingan melawan Real Madrid tidak datang setiap pekan. Namun, itu bukan berarti kami tak ingin bermain dengan baik," kata Radovic seperti dilansir situs resmi UEFA.
"Kami akan mengeluarkan seluruh kemampuan. Pertandingan ini akan menjadi pengalaman hebat bagi kami. Kami tak terbebani apapun dan kami yakin bisa bermain bagus."
MD 1
Madrid 2-1 Sporting
Legia 0-6 Dortmund.
MD 2
Dortmund 2-2 Madrid
Sporting 2-0 Legia.
Klasemen Grup F (main, menang, seri, kalah, gol, kemasukan, poin)
Real Madrid 2 1 1 0 4 3 4
Borussia Dortmund 2 1 1 0 8 2 4
Sporting Lisbon 2 1 0 1 3 2 3
Legia Warsawa 2 0 0 2 0 8 0. [initial]
Klik Juga:
- Pelatih Legia Tak Mau Pemainnya Gugup di Bernabeu
- Hadapi Madrid, Legia Usung Spirit Underdog
- Legia Ingin Buktikan Diri Lawan Madrid
- Usai Bantai Betis, Zidane Optimis Jamu Legia
- James Kembali, Ini Skuat Madrid Untuk Lawan Legia Warsawa
- Data dan Fakta Liga Champions: Real Madrid vs Legia Warsawa
- Prediksi Real Madrid vs Legia Warsawa 19 Oktober 2016
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Konfirmasi Ingin Beli Chicharito
Liga Spanyol 18 Oktober 2016, 23:48 -
Ronaldo Ingin Coutinho Gabung Real Madrid
Liga Spanyol 18 Oktober 2016, 23:05 -
Luka Modric Sepakati Kontrak Baru Hingga 2020
Liga Spanyol 18 Oktober 2016, 18:46 -
Ronaldo Idamkan Istri Luis Figo
Liga Spanyol 18 Oktober 2016, 17:38 -
Varane: Resep Rahasia Zidane? Tak Ada! Ini Kerja Keras
Liga Champions 18 Oktober 2016, 15:50
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Chelsea vs Liverpool: Moises Caicedo
Liga Inggris 5 Oktober 2025, 02:03 -
Inter vs Cremonese: Bonny Gemilang dengan 1 Gol dan 3 Assist
Liga Italia 5 Oktober 2025, 01:47 -
Man of the Match Inter Milan vs Cremonese: Ange-Yoan Bonny
Liga Italia 5 Oktober 2025, 01:36 -
Lamine Yamal Cedera Lagi, Hansi Flick Tak Yakin Bisa Tampil di El Clasico
Liga Spanyol 5 Oktober 2025, 01:25 -
Debut Sempurna Senne Lammens: Clean Sheet dan Pujian-Pujian!
Liga Inggris 5 Oktober 2025, 01:10
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR