
Bola.net - Pelatih Borussia Dortmund, Edin Terzic kecewa berat melihat timnya tumbang di final Liga Champions 2023/2024. Ia menyebut BVB sebenarnya layak untuk keluar sebagai pemenang di laga ini.
Dini hari tadi, Dortmund melakoni sebuah laga krusial di Wembley. Mereka menantang Real Madrid di partai final Liga Champions 2023/2024.
Dortmund secara mengejutkan tampil apik di babak pertama, di mana mereka membuat Real Madrid kelabakan. Namun sayang di babak kedua, Los Blancos mampu menunjukkan kelas mereka dan menang dengan skor 2-0.
Terzic mengaku kecewa berat timnya kalah di laga ini. "Kami bermain dengan sangat bagus hari ini, dan kami layak mendapatkan hasil yang lebih bagus dari kekalahan 2-0 ini," keluh Terzic kepada ZDF.
Baca komentar lengkap sang pelatih di bawah ini.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Bermain untuk Menang

Terzic menyebut bahwa sebagai tim yang tidak diunggulkan, Dortmund tidak bermain pragmatis di laga ini.
Ia menyebut Die Borussien benar-benar tampil menekan sejak awal karena mereka punya ambisi besar untuk mengalahkan Madrid.
"Sejak detik pertama pertandingan ini, kami menunjukkan kepada seluruh dunia bahwa kami tidak hanya sekedar numpang lewat di final ini, melainkan untuk memenangkan laga ini," sambung Terzic.
Kurang Sedikit

Terzic juga menyebut bahwa Dortmund bermain hampir sempurna di semua lini.
Namun sayang mereka gagal mencetak gol dan itu membuat mereka menelan kekalahan di laga ini.
"Kami melakukan banyak hal yang benar di hari ini, namun mereka [Madrid] mampu tampil tajam di saat yang tepat, di mana kami tidak memiliki aspek itu hari ini," pungkasnya.
Puasa Berlanjut

Kekalahan ini membuat puasa Borussia Dortmund untuk trofi Liga Champions berlanjut.
Terakhir kali The Black and Yellow memenangkan trofi si kuping lebar ini terjadi di tahun 1997 silam.
Klasemen Bundesliga
(ZDF)
Baca Juga:
- Juara Liga Champions 2023/2024, Tidak Ada Alasan Vinicius Jr Tidak Menang Ballon d'Or
- Kalah dari Real Madrid di Final Liga Champions itu Bukan Aib untuk Borussia Dortmund
- Akhir Sempurna Toni Kroos di Real Madrid
- Rapor Pemain Borussia Dortmund Usai Kalah di Final UCL 2023/2024: Fullkrug Apes, Sancho Menghilang, Maatsen? Hadeeh!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid dan Seni Taktik Pura-Pura Mati
Liga Champions 2 Juni 2024, 21:15
-
Here We Go! Kylian Mbappe Teken Kontrak Gabung Real Madrid
Liga Spanyol 2 Juni 2024, 18:18
-
Top Skor Liga Champions 2023/2024: Harry Kane dan Kylian Mbappe
Liga Champions 2 Juni 2024, 16:42
LATEST UPDATE
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR