Bek kiri Madrid termasuk yang mengakui kemampuan manajerial Zidane. Menurut Marcelo, Zidane adalah pelatih hebat, seorang pelatih juara.
"Dia (Zidane) adalah pribadi yang hebat, yang benar-benar mengerti para pemainnya. Dalam waktu singkat, dia telah membuktikan talentanya sebagai seorang pelatih. Dia pelatih juara," kata Marcelo kepada situs resmi UEFA.
Jika ada satu karakteristik Zidane yang dinilai mengejutkan, maka itu adalah ketenangannya.
"Dia ingin timnya menguasai bola. Saat kami kehilangan bola, kami harus habis-habisan untuk merebutnya kembali."
"Namun, yang paling membuat saya terkejut adalah betapa tenangnya dia saat menjelaskan setiap hal," pungkas Marcelo.
Madrid akan melawan kampiun Liga Europa di Piala Super Eropa 2016, Rabu (10/8). Itu adalah kesempatan bagi Zidane untuk meraih trofi keduanya sebagai pelatih Los Blancos. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sissoko Tersanjung Diminati Real Madrid
Liga Inggris 6 Agustus 2016, 22:40
-
Neymar: Saya Tidak Siap Bergabung Dengan Madrid
Liga Spanyol 6 Agustus 2016, 22:20
-
Calderon: Madrid Mungkin Tak Punya Uang Untuk Tebus Pogba
Liga Spanyol 6 Agustus 2016, 22:00
-
Agen: Asensio 99 Persen Bertahan di Madrid
Liga Spanyol 6 Agustus 2016, 18:40
-
Madrid vs Sevilla, All-Spanish Super Cup Keempat
Liga Champions 6 Agustus 2016, 12:55
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR