
"Melihat foto-foto lama dari Ajax, anda akan ingat bahwa mereka adalah yang pertama menciptakan gaya permainan ala Barca," jelas Martino sebagaimana dilaporkan dalam halaman resmi milik Barcelona.
"Kedua klub miliki banyak hubungan dan akademi Ajax memiliki banyak pengaruh pada apa yang kita lihat ada di Barca hari ini," tutupnya.
Sebelumnya pelatih Ajax, Frank de Boer, juga mengungkapkan bahwa kedua klub memiliki gaya permainan yang cukup mirip. Apakah ini menandakan bahwa laga antara kedua tim di Liga Champions dini hari nanti bakal seru? Kita nantikan saja.
Pasalnya, Ajax harus terima dikalahkan 4-0 saat bermain di Camp Nou pada bulan September. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zabaleta: Messi Selalu Minta Bocoran Soal City
Liga Inggris 26 November 2013, 16:49
-
Martino: Barca Punya Komitmen Terhadap Keindahan Permainan
Liga Champions 26 November 2013, 12:34
-
Jadi Andalan, Pinto Tak Incar Perpanjangan Kontrak
Liga Spanyol 26 November 2013, 11:58
-
Martino: Ajax Ciptakan Gaya Main ala Barca
Liga Champions 26 November 2013, 11:27
-
Buta Kekuatan Ajax, Pinto Hanya Kenal Bojan
Liga Champions 26 November 2013, 11:18
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR