Barca sendiri akan melakoni laga tersebut dengan modal kemenangan 2-1 di leg pertama, namun pekan lalu mereka kalah dari Real Sociedad di La Liga atau menjadi dua kekalahan beruntun mereka di liga domestik.
Meski demikian, Mascherano mengatakan pada Marca: "Kami masih amat percaya diri. Kami masih bisa memenangkan semua gelar juara. Kami ada di puncak klasemen, meski jaraknya tidak terlalu jauh kami masih memimpin. Kami tahu kami punya peluang dan harus terus konsisten di semua laga."
"Barcelona tidak akan pernah kehilangan keyakinan. Hal tersebut tidak hanya berlaku untuk Atletico, namun juga untuk kami. Saya akui kami memang memainkan banyak pertandingan, namun lawan juga. Sejujurnya, anda akan terus ingin bermain di laga seperti ini dan mengingatnya seumur hidup anda."
"Kami masih ada dalam posisi bagus di liga. Kami percaya diri dalam menatap masa depan dan masa depan kami adalah besok. Kami punya keunggulan dan kami akan coba mempertahankannya." [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti: Messi Nomor Satu di Barcelona
Liga Spanyol 13 April 2016, 15:26
-
Ancelotti: Wasit Tak Bela Barcelona
Liga Champions 13 April 2016, 15:25
-
Ancelotti: Level Bayern Kini Hampir Setara Barcelona
Liga Champions 13 April 2016, 14:37
-
Eks Barca Inginkan El Clasico di Semifinal UCL
Liga Champions 13 April 2016, 13:44
-
Koeman Kembali Buka Kans Tangani Barcelona
Liga Spanyol 13 April 2016, 12:20
LATEST UPDATE
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR