The Gunners hampir dipastikan lolos ke babak 16 besar, usai mereka unggul tiga gol tanpa balas hingga 30 menit menjelang duel usai. Namun tim asuhan Arsene Wenger tak waspada, hingga kecolongan tiga gol dan akhirnya harus pasrah diimbangi oleh tamunya asal Belgia.
"Jika saya boleh jujur, taktik mereka sangat kacau. Itu adalah opini yang jujur. Bagaimana bisa anda unggul 3-0 dan terus menyerang seperti itu. Ini bukan kali pertama, ini terus terjadi berkali-kali. Bagi saya, ini merupakan pesan untuk manajer," tutur Merson pada Sky Sports News.
"Anda bermain dengan pesepakbola Internasional, mereka bukan anak kecil. Para pemain ini bermain untuk negara mereka di Piala Dunia, mereka bermain di Premier League. Namun mereka terus membombardir di lini depan. Anda harus tahu kapan waktunya berhenti," pungkasnya. [initial]
(sky/rer)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ox-Chamberlain: Semoga Arsenal Belajar
Liga Champions 5 November 2014, 23:43
-
Bek Anderlecht Sebut Arsenal Tertidur Setelah Unggul 3-0
Liga Champions 5 November 2014, 23:12
-
Kebobolan Tiga Gol, Mertesacker Malah Salahkan Penyerang Arsenal
Liga Champions 5 November 2014, 21:23
-
Ditawari 60 Juta Pounds, Kompany Tolak Pindah ke Arsenal
Liga Inggris 5 November 2014, 21:23
-
Arsenal Hanya Imbang, Hamann Salahkan Ramsey
Liga Champions 5 November 2014, 19:02
LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR