Dalam pertandingan leg kedua babak 16 besar Liga Champions, Monaco kalah 0-2 dari The Gunners. Skor itu membuat skor agregat menjadi imbang tetapi cukup untuk membuat Monaco lolos dengan keunggulan agresivitas gol away.
Arsenal membuat Monaco ketakutan setelah Olivier Giroud mampu mencetak gol pada babak pertama. Arsenal akhirnya mampu mencetak gol kedua lewat Aaron Ramsey, 11 menit sebelum laga berakhir.
"Gol pertama Arsenal membuat kami berada dalam posisi sulit. Setelah itu kami menjadi ketakutan. Pada akhirnya kami berhasil lolos setelah tampil dengan solidaritas tinggi antar pemain. Tak ada yang mengira kami bisa lolos dan kami tahu kami juga bukan favorit," terang Kondogbia kepada Bein Sports.
Pada leg pertama di Emirates Stadium, Monaco secara mengejutkan menggulung Arsenal dengan skor 3-1. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Legenda Arsenal Ini Sebut Monaco Bukan Tim Bagus
Liga Champions 18 Maret 2015, 23:55
-
Mertesacker Sebut Faktor Mental Hambat Arsenal Sukses di UCL
Liga Champions 18 Maret 2015, 20:39
-
Giroud Sebut Penggawa Arsenal Sangat Kecewa
Liga Champions 18 Maret 2015, 20:06
-
Kovacic Masuk Daftar Belanja Arsenal
Liga Inggris 18 Maret 2015, 17:53
-
'Arsenal Harus Datangkan Morgan Schneiderlin'
Liga Inggris 18 Maret 2015, 17:40
LATEST UPDATE
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR