Mou sudah dipastikan akan meninggalkan Real Madrid akhir musim ini. Meski belum resmi, namun banyak yang meyakini bahwa Mourinho akan berlabuh di Stamford Bridge untuk kali kedua.
"Kehadiran Mourinho tak akan bagus bagi sepakbola Inggris. Chelsea mungkin berpikir Mourinho sukses pada masa lalu, namun mereka akan melihat Mourinho yang sebenarnya kali ini," ujar Vilarubi kepada The Daily Telegraph.
Vilarubi menunjuk fakta bahwa Mou sangat agresif ketika menghadapi para pelatih Barca. Selain itu, Mou memang cukup kontroversial di tanah Spanyol.
"Jika kelakuan Mourinho masih seperti di Spanyol, hubungannya dengan Chelsea akan segera memburuk. Mourinho akan menjadi bencana. Dengan usianya saat ini, saya rasa dia tidak akan berubah," tambahnya. (sky/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
30 Juta Euro Plus Torres Untuk Cavani
Liga Champions 30 Mei 2013, 22:00
-
Petinggi Barca Senang Mourinho Hengkang
Liga Spanyol 30 Mei 2013, 21:30
-
Pellegrini Siap Hadapi Mourinho di Inggris
Liga Champions 30 Mei 2013, 18:29
-
Chelsea Siap Telikung Man United Buru Marchisio
Liga Champions 30 Mei 2013, 18:15
-
'Mourinho Bakal Bawa Bencana ke Chelsea'
Liga Champions 30 Mei 2013, 18:02
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR