Di Matteo, yang kini menangani Schalke, akan menyambut mantan klubnya di Gelsenkirchen pada hari Selasa dini hari, dalam laga yang akan jadi pertemuan pertamanya dengan Chelsea usai dipecat dua tahun silam.
"Saya tidak bermain melawan dirinya. Jika saya bermain melawan dirinya, ia akan menang karena ia bermain lebih baik dari saya. Kecuali saya lebih fit, yang mana saya tidak tahu pasti, namun normalnya ia akan menang karena ia jauh lebih baik dari saya," tutur Mourinho pada reporter.
"Ini Chelsea melawan Schalke, bukan saya melawan Di Matteo," pungkasnya.
Chelsea tengah unggul tiga poin dari Schalke di klasemen sementara Grup G. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Di Matteo: Semoga Hari Chelsea Buruk
Liga Champions 24 November 2014, 23:00
-
Chelsea Saat Ini Ingatkan Mourinho Pada Real Madrid
Liga Inggris 24 November 2014, 20:55
-
Remy Telah Lupakan Kegagalan Transfer ke Liverpool
Liga Inggris 24 November 2014, 19:07
-
Preview: Schalke vs Chelsea: Hantu Di Matteo
Liga Champions 24 November 2014, 19:00
-
Jovetic Optimis City Bisa Pangkas Jarak 8 Poin Dengan Chelsea
Liga Inggris 24 November 2014, 14:24
LATEST UPDATE
-
Hasil Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli Hattrick, The Gunners Menang 4-1
Liga Inggris 11 Januari 2026, 22:53
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR