Dalam edisi terkini, The Red Devils berada di Grup A bersama Shakhtar Donetsk, Bayer Leverkusen dan Real Sociedad. Di laga perdana, mereka akan menghadapi perwakilan dari Bundesliga.
Moyes pun antusias menyambut tantangan di Liga Champions kali ini. Soal target, ia mengaku ingin melanjutkan tradisi klub yang kerap berada di level teratas, yakni mencapai partai final dan (terkadang) menjadi juara pada ajang tersebut.
"Saya sudah tak sabar untuk berlaga di Liga Champions (bersama MU). Saya pernah mendapatkan pengalaman itu bersama Everton, tapi kali ini sungguh berbeda -- sekarang saya bersama klub yang kerap hadir di final, dan kini giliran saya untuk mencobanya," ujar Moyes kepada Sky Sports.
"Saya selalu ingin merasakan atmosfer persaingan di Liga Champions, dan saya bertekad melakukan upaya terbaik guna meraih kemenangan di ajang tersebut. Itu ambisi saya," pungkasnya.[initial]
CR7 Beri Klarifikasi Tambahan Soal Rencana Pensiun
David Moyes Bebankan Target 30 Gol Bagi Rooney
Tekad RVP Tebus Hasil Buruk Liga Champions Musim Lalu
Jarang Bermain di MU, Fabio Siap Pisah Dengan Rafael
Vidic: Moyes Takkan Gemetar di Eropa (sky/rdt)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti: Ronaldo Bakal Termotivasi Kontrak Termahal
Liga Champions 17 September 2013, 23:59
-
Selain Lawan Chelsea, Mourinho Dukung Real Madrid
Liga Champions 17 September 2013, 23:07
-
Skuad Napoli Untuk Hadapi Borussia Dortmund
Liga Champions 17 September 2013, 18:44
-
Verratti Impikan PSG vs Juventus di Final Liga Champions
Liga Champions 17 September 2013, 17:45
-
Pujian Ryan Giggs Untuk Sepakbola Jerman
Liga Champions 17 September 2013, 17:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR