Bola.net - - Raksasa Premier League, Manchester United dikabarkan tengah mempertimbangkan untuk menukar gelandang Paul Pogba dengan pemain sayap Juventus, Douglas Costa.
Pogba bukan sosok yang asing lagi bagi klub asal Turin. Pogba sudah pernah menjadi bagian dari Juventus selama empat musim. Selama menjadi bagian dari Si Nyonya Tua, Pogba selalu memberi gelar Serie A setiap musimnya.
Pada musim 2018/19, Pogba sempat berada pada situasi yang sulit bersama United. Pemain berusia 25 tahun pun digosipkan akan pindah dari Old Trafford.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Peluang Pertukaran Pemain
Performa Pogba kembali membaik setelah United memecat Jose Mourinho dari kursi manajer dan menggantinya dengan Ole Gunnar Solskjaer.
Dilansir Tuttosport, Juventus berniat meminang kembali Pogba pada musim panas nanti. Keinginan ini bisa jadi menjadi kenyataan karena di satu sisi United juga berhasrat memboyong Costa.
Setan Merah kabarnya juga sudah mengajukan tawaran kepada raksasa Juventus dalam sebuah kesepakatan barter alias pertukaran yang melibatkan kedua pemain tersebut.
Faktor Penghalang
Meski demikian, kubu Juventus kabarnya tak mau begitu saja memasukkan Costa dalam kesepakatan jika mereka jadi merekrut Pogba.
Karena itu Bianconeri tampaknya harus merogoh kocek cukup dalam untuk memboyong Pogba. Itu pun jika United bersedia memberikan lampu hijau kepada gelandang internasional Prancis itu untuk meninggalkan Old Trafford.
Pasalnya, Pogba kini kembali menjadi tulang punggung utama di lini tengah United. Sejak kedatangan Solskjaer, Pogba tampil brilian dengan menciptakan empat gol dan empat assist.
Video Menarik
Berita video Big Match yang membahas tentang duel yang akan terjadi antara Tottenham Hotspur menghadapi Manchester United pada akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Setelah Barca, Giliran Juve Tolak Alvaro Morata
Liga Italia 12 Januari 2019, 23:59
-
Demi Ramsey, Juve Segera Lepas Benatia ke Arsenal
Liga Inggris 12 Januari 2019, 23:23
-
Mau Isco, Serahkan Paulo Dybala
Liga Champions 12 Januari 2019, 22:22
-
Jadwal Coppa Italia Nanti Malam, Ada Juventus dan Milan
Liga Italia 12 Januari 2019, 11:00
-
MU Siap Tukar Pogba dengan Douglas Costa
Liga Champions 12 Januari 2019, 06:48
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR