Di Santiago Bernabeu, ancaman lebih besar menunggu Roma. Pasalnya, menurut gelandang serang Roma Diego Perotti, Madrid adalah tim berkualitas yang sanggup mencetak hingga lima gol dalam satu pertandingan.
"Ini akan jadi laga yang sangat berat, terutama setelah kalah di leg pertama. Kami sejatinya bermain dengan baik, tapi Cristiano Ronaldo memecah kebuntuan dengan sebuah gol hebat," kata Perotti seperti dikutip Gazzetta World.
"Jika kami nanti mencetak gol pertama, ada kemungkinan mereka bakal jadi gugup. Namun, mereka juga bisa terlecut dan mencetak empat atau lima gol. Bagi tim dengan kualitas seperti mereka, itu mungkin saja terjadi," imbuhnya.
Dalam laga terakhirnya, Roma menang 4-1 atas tim kuat Fiorentina di Serie A. Madrid tak kalah panas, mereka menghabisi Celta Vigo 7-1 di La Liga. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Masuk Bursa Pengganti Gary Neville, Asisten Mourinho Hanya Tertawa
Liga Spanyol 8 Maret 2016, 23:35
-
Gareth Bale Jadi Cover PES Edisi Euro 2016
Bolatainment 8 Maret 2016, 19:44
-
Cicinho: Pjanic Cocok Bagi Madrid
Liga Champions 8 Maret 2016, 18:53
-
Inikah Penampakan Jersey Kandang Real Madrid Musim Depan?
Bolatainment 8 Maret 2016, 15:18
-
Nani: Ronaldo Terbaik Saat Ini, Ronaldinho Sepanjang Masa
Liga Spanyol 8 Maret 2016, 15:06
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR