Madrid menjamu PSG di matchday 4 Grup A Liga Champions 2015/16, Rabu (04/11). Nacho masuk menit 33 menggantikan Marcelo yang cedera. Hanya dua menit berselang, Nacho membobol gawang Kevin Trapp. Gol itu membawa Madrid unggul 1-0, yang bertahan hingga peluit panjang.
Nacho becomes the first ever player to score as a substitute in the first half of a CL match for @realmadrid. #UCL #RMUCL
— Infostrada Sports (@InfostradaLive) November 3, 2015
Seorang pemain pengganti mencetak gol untuk Madrid di Liga Champions bukanlah sesuatu yang aneh. Hanya saja, sebelum ini, tak ada yang pernah melakukannya di babak pertama. Nacho lah yang pertama.
Nacho's goal (2 minutes after entering) is the fastest by a Madrid substitute in UCL since 14.03.2012 (Benzema in 33 seconds)
— MisterChip (English) (@MisterChiping) November 3, 2015
Gol Nacho juga tercatat sebagai gol tercepat oleh seorang pemain pengganti Madrid di Liga Champions sejak 14 Maret 2012 (Karim Benzema, 33 detik sejak masuk lapangan). Nacho juga tercatat sebagai pemain jebolan akademi Real Madrid ke-7 yang mencetak gol untuk Los Blancos di kompetisi elit Eropa ini.
The last Real Madrid academy players to score in Champions League: Guti, Raúl, Callejón, Morata, Arbeloa, Medrán and Nacho.
— MisterChip (English) (@MisterChiping) November 3, 2015
Ada enam pemain akademi Madrid sebelum Nacho yang sudah terlebih dahulu melakukannya. Mereka adalah Guti, Raul Gonzalez, Jose Callejon, Alvaro Morata, Alvaro Arbeloa dan Alvaro Medran.
Berkat gol tunggal Nacho, Madrid memastikan diri lolos ke fase knockout dengan dua matchday tersisa. Madrid (10 poin) memimpin atas PSG (7) dan tak bisa dikejar lagi oleh Shakhtar Donetsk (3) maupun Malmo (3). [initial]
Stats of the Day:
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Champions 4 November 2015, 15:16

-
Benitez Dituding Jiplak Strategi Mourinho
Liga Spanyol 4 November 2015, 14:42
-
Liga Champions 4 November 2015, 14:26

-
Dribbling Skill Di Maria Bersinar di Bernabeu
Liga Champions 4 November 2015, 13:47
-
Cuma Madrid Yang Masih Kebal di Eropa
Liga Champions 4 November 2015, 13:43
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR