Pada pertandingan leg pertama di Santiago Bernabeu, Madrid berhasil menang dengan skor 1-0. Gol kemenangan Madrid dalam pertandingan itu dicetak oleh Karim Benzema pada menit ke-19.
UEFA telah mengkonfirmasi bahwa Proenca akan menjadi pengadil laga besar itu via situs resmi mereka. Pada laga di Bernabeu lalu, wasit yang terpilih adalah Howard Webb asal Inggris.
Proenca yang saat ini berusia 43 tahun pertama kali mendapat tugas menjadi wasit internasional pada 2003 lalu. Secara keseluruhan, Proenca sudah memimpin 88 pertandingan di level internasional.
Selain berkarier sebagai wasit, Proenca juga bekerja sebagai seorang direktur keuangan. Musim ini Proenca juga sudah memimpin pertandingan Liga Champions antara AC Milan melawan Atletico Madrid. (as/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Siap Main Dan Bantu Madrid di Allianz Arena
Liga Champions 27 April 2014, 23:10
-
Proenca Pimpin Laga Bayern vs Madrid
Liga Champions 27 April 2014, 21:33
-
Ancelotti Masih Syok Dengan Kepergian Vilanova
Liga Spanyol 27 April 2014, 20:14
-
Ancelotti: Atmosfir Positif Bisa Bantu Madrid Raih La Decima
Liga Champions 27 April 2014, 17:06
-
Ancelotti: Demi Gol di Munich, Trio BBC Akan Tampil
Liga Champions 27 April 2014, 16:56
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR