Menurut Ramos, merupakan sebuah kejutan timnya bisa mencapai fase akhir di kompetisi elit Eropa. Pasalnya, tim sempat mencatat start kurang meyakinkan di bawah asuhan Rafael Benitez, sebelum akhirnya bangkit usai menunjuk Zinedine Zidane di Januari.
"Kami pantas masuk final, ini sudah menjadi perjalanan yang gila. Usai fase grup, kami memainkan pertandingan yang buruk di perempat final melawan Wolfsburg, namun kami mampu mencatat comeback yang luar biasa di kandang. Kami bahagia bahwa kerja keras kami, terlepas dari pasang surut yang dialami tim, mendapat balasan setimpal," tutur Ramos pada UEFA.
"Kami mengenal Atletico dengan baik, mereka juga pantas masuk final karena mereka sudah menyingkirkan banyak tim top dan saya tahu mereka punya tim yang hebat. Mereka tahu bagaimana caranya berkompetisi."
Terkait sang manajer, Ramos menambahkan: "Saya selalu punya kata-kata positif untuk Zizou, yang merupakan sosok luar biasa. Ia terus bekerja keras dan mencoba menanamkan ide yang ia punya pada para pemain." [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Menang Tidak Pernah Ingin Kalah
Liga Spanyol 27 Mei 2016, 21:23 -
Scolari: Ronaldo Sederhana, Rendah Hati dan Layak Dicintai
Liga Spanyol 27 Mei 2016, 21:19 -
Kroos: Saya Pemain Penting di Real Madrid
Liga Spanyol 27 Mei 2016, 19:43 -
Pertandingan Paling Penting Bagi Torres
Liga Champions 27 Mei 2016, 19:40 -
Langkah Torres Wujudkan Mimpi Masa Kecil
Liga Champions 27 Mei 2016, 19:36
LATEST UPDATE
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02 -
Jadwal Premier League Pekan Ini, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 16:00 -
Cek Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26: Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:56 -
Saksikan dan Nonton Liga Inggris Chelsea vs Liverpool: Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR