Bila di Premier League The Foxes menampilkan performa yang naik turun dan membuat mereka kini terdampar di papan tengah, berbeda dengan capaian mereka di Liga Champions.
Jamie Vardy dkk memiliki awal yang sangat bagus pada debut mereka di Liga Champions musim ini. The Foxes mampu meraih dua kemenangan dari dua pertandingan awal penyisihan grup dan membuka peluang mereka untuk lolos ke babak selanjutnya.
"Dalam momen ini, Liga Champions adalah prioritas. Di Premier League, kami harus aman pada akhirnya, tapi ada banyak pertandingan tersisa, tapi Liga Champions adalah tentang 'saat ini', apakah bulan depan kami di babak knock out atau kami tersingkir," ujarnya.
"Leicester yang sebenarnya adalah selalu Leicester City, ini wajar saat tim bermain di Eropa untuk pertama kali, mereka kehilangan beberapa hal. Wajar performa kami naik turun karena kami manusia bukan mesin," sambungnya.
"Para pemain saya membuat dunia gila musim lalu. Semua mendukung kami, mereka menunjukkan semangat dan karakter fantastis, dan mereka membuat sebuah dongeng. Sekarang saya ingin mereka menunjukkan kekuatan dan cinta mereka pada sepakbola, pada Leicester, pada tim dan itulah mengapa saya ingin lebih," tandasnya.[initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Enrique: Pep Guardiola Pelatih Terbaik
Liga Champions 18 Oktober 2016, 22:11
-
Wenger Tetap Mainkan Xhaka Lawan Ludogorets
Liga Champions 18 Oktober 2016, 21:57
-
Barca Dapat Dua Tenaga Tambahan Untuk Lawan Man City
Liga Champions 18 Oktober 2016, 20:49
-
Pique Sebut Gaya Main Man City Identik Dengan Barca
Liga Champions 18 Oktober 2016, 19:55
-
Juninho: Pjanic Salah Satu Eksekutor Tendangan Bebas Terbaik
Liga Champions 18 Oktober 2016, 16:00
LATEST UPDATE
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR