
Bola.net - Bayern Munchen tidak menemui kendala yang cukup berarti saat memainkan matchday pertama fase grup Liga Champions 2021/2022. Bermain di markas Barcelona, Camp Nou, Die Roten menang dengan skor 3-0.
Pada laga Rabu (15/9/2021) dini hari WIB itu, Bayern tampak sangat percaya diri sejak awal pertandingan. Tiga gol Bayern kali ini datang dari dua pemain senior, Thomas Muller (34') dan Robert Lewandowski (56', 85')
Hasil ini jadi pukulan telak untuk Barca yang kalah dengan skor besar di kandang sendiri. Di sisi lain, Bayern pulang dengan kepercayaan diri plus 3 poin perdana.
Simak rapor pemain Bayern Munchen saat menghancurkan Barcelona selengkapnya di bawah ini ya Bolaneters.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Manuel Neuer
Neuer tidak mendapat banyak ancaman pada laga melawan Barcelona. Kiper senior ini bahkan tak perlu repot-repot membuat satu pun penyelamatan. Santuy!
Rapor: 7
Benjamin Pavard

Pavard mampu bertahan dengan baik dan tidak memberi banyak ruang untuk Jordi Alba. Pavard memenangkan dua duel area. Hanya saja, akurasi umpannya tak cukup bagus ketika harus membantu serangan.
Akurasi umpan Pavard 'hanya' 82 persen.
Rapor: 7
Dayot Upamecano
Upamecano membuktikan kelasnya pada duel ini. Dia mampu meladeni permainan Luuk de Jong dan Memphis Depay.
Upamecano menjadi pemain yang paling sering melakukan tekel [6 kali], sapuan [2 kali] dan intersep [4 kali]. Bek asal Prancis juga aktif dalam melakukan buil-up serangan.
Rapor: 8
Niklas Sule

Sule tidak sesibuk Upamecao pada duel lawan Barcelona. Sule lebih banyak menjadi back-up bagi rekannya yang acap kali sedikit lebih baik. Sule secara umum menjalankan tugasnya dengan baik.
Rapor: 7
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Dua Kekurangan yang Bikin Barcelona Dipermak Bayern Munchen
Liga Champions 15 September 2021, 21:30
-
Ketika Thomas Muller Dimainkan, di Situlah Barcelona Kebobolan
Liga Champions 15 September 2021, 15:49
-
'Ronald Koeman, 3-5-2 vs Bayern Munchen, dan Barcelona pun Jadi Everton Cabang Spanyol'
Liga Champions 15 September 2021, 13:59
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55























KOMENTAR